Terkait Penyelenggaraan SPBE, Diskominfotik Riau Kunjungi Diskominfosandi Kampar.

Bangkinang Kota : Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik Provinsi Riau mengadakan kunjungan ke Dinas Komunikasi Informatika dan Persand...

Bangkinang Kota : Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik Provinsi Riau mengadakan kunjungan ke Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian Kabupaten Kampar di Bangkinang Kota pada hari Kamis, 27 Oktober 2022 

Kunjungan tersebut diterima oleh Kepala Diskominfo dan Persandian Kabupaten Kampar Yuricho Efril, S.STP dalam hal ini diwakili oleh Sekretaris Diskominfo dan Persandian Ade Syaputra, SE, M.Si. Adapun yang menjadi pembahasan pada pertemuan tersebut Terkait Renstra dan Indikator Kinerja Utama (IKU) Diskominfo dan Persandian Kampar. 

Ade mengatakan bahwa pada tahun 2022 Indikator Kinerja Utama (IKU) Diskominfo dan Persandian Kabupaten Kampar terdapat lima indikator kinerja utama yang terdiri dari : Persentase OPD yang menerapkan e-government, Persentase pemenuhan informasi pemerintahan, Persentase layanan pengaduan massyarakat secara online yang ditindaklanjuti tepat waktu. 

Persentase OPD yang sudah melaksanakan keterbukaan informasi publik, dan persentase data sektoral Kabupaten Kampar yang tersedia. Selanjutnya pada tahun 2023 Indek Kinerja Utama (IKU) Diskominfo dan Persandian Kabupaten Kampar terdapat Empat indikator kinerja utama yang terdiri dari, Cakupan Pengembangan dan Pemberdayaan Kelompok Informasi Masyarakat di Tingkat Kecamatan, Cakupan Layanan Telekomunikasi, Tersedianya Sistem Data dan Statistik yang Terintegrasi, Persentase Perangkat Daerah yang telah Menggunakan Sandi dalam Komunikasi Perangkat Daerah" Terang Ade Syaputra. 

Pada kunjungan tersebut, Ade juga menjelaskan bahwa Renstra tahun 2022 yang disusun berdasarkan revisi renstra tahun 2017-2022. Sedangkan untuk tahun 2023, renstra diskominfo dan persandian Kabupaten Kampar disusun berdasarkan renstra terbaru, untuk tahun 2023-2026. dengan rincian sebanyak 39 kegiatan. Sedangkan Pada APBD murni tahun 2023 direncanakan dengan rincian sebanyak 56 kegiatan. 

Sementara itu Lusiana, SE, M.IP Sub Koordinator Perencanaan Program Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik Provinsi Riau didampingi oleh staf Muliady, SE dan Pris Dakota, S.Kom menyampaikan ucapan terima kasih kepada Dinas Kominfosandi Kampar yang telah menyambut kami dengan baik. 

" Semoga dengan kunjungan kami ini bisa meningkatkan sinergitas  dan bisa sharing ilmu satu sama lain". tutupnya(Diakominfo Kampar)

COMMENTS


Nama

KAMPAR,7,
ltr
item
redynews: Terkait Penyelenggaraan SPBE, Diskominfotik Riau Kunjungi Diskominfosandi Kampar.
Terkait Penyelenggaraan SPBE, Diskominfotik Riau Kunjungi Diskominfosandi Kampar.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgOv8Mr5FOZA-LO_1zuJLmT_-CzgvwclLYZTMb3wrgVusEVsp6M5-oVUKxj4P9DqMRa_fk7M-MVGKfCBTLP7_X_4xjraADorFPvfMGdJn21zotSAlMIm6znJOaa75fqkC4fGQhOfQVkLe4F1p_MfUCOy-TQGfFuaYSOhxfWMOefEHQKZEKOt2VjJIZq/s320/WhatsApp%20Image%202022-10-27%20at%2016.46.29.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgOv8Mr5FOZA-LO_1zuJLmT_-CzgvwclLYZTMb3wrgVusEVsp6M5-oVUKxj4P9DqMRa_fk7M-MVGKfCBTLP7_X_4xjraADorFPvfMGdJn21zotSAlMIm6znJOaa75fqkC4fGQhOfQVkLe4F1p_MfUCOy-TQGfFuaYSOhxfWMOefEHQKZEKOt2VjJIZq/s72-c/WhatsApp%20Image%202022-10-27%20at%2016.46.29.jpeg
redynews
https://www.redynews.com/2022/10/terkait-penyelenggaraan-spbe.html
https://www.redynews.com/
https://www.redynews.com/
https://www.redynews.com/2022/10/terkait-penyelenggaraan-spbe.html
true
5640723038637754775
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy