Polda Riau melalui Biro SDM (Sumber Daya Manusia) kembali menggelar jum’at barokah yang lebih dikenal dengan nama JUMPE ROMANSA (Jumat Peduli Biro Sumber Daya Manusia) di wilayah hukum Polda Riau.

  Redynews.com Program JUMPE ROMANSA merupakan program rutin yang dilaksanakan oleh Biro SDM Polda Riau setiap hari Jumat sebagai bentuk kep...

 

Redynews.com


Program JUMPE ROMANSA merupakan program rutin yang dilaksanakan oleh Biro SDM Polda Riau setiap hari Jumat sebagai bentuk kepedulian POLRI terhadap masyarakat yang mengayomi dan melindungi dan melayani masyarakat.

Untuk sasaran JUMPE ROMANSA kali ini tim Biro SDM Polda Riau menyambangi Panti Asuhan Darul Ilmi yang terletak di Jl. Rawasari 1, RT 2, RW 16, Kelurahan Tangkerang Tengah, Kecamatan Marpoyan Damai Kota Pekanbaru. Jumat (19/05/23)

Dalam kegiatan tersebut tim yang dipimpin oleh Karo Sdm Polda Riau melalui Plh. Kabag Watpers Ro SDM Polda Riau AKBP Idris menyantuni anak-anak yatim dan bersilaturahmi dengan mereka serta pengurus panti tersebut.

AKBP Idris mengatakan bahwa program yang digelar ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi dan merupakan bentuk kepedulian POLRI kepada masyarakat

Lebih lanjut Idris menambahkan bahwa kegiatan sosial tersebut akan menjadi agenda rutin Polda Riau dan akan terus berlanjut sehingga dapat bermanfaat bagi masyarakat yang diberikan oleh jajaran POLRI dan bisa dirasakan oleh masyarakat yang membutuhkan serta kehadiran POLRI sebagai pengayom, pelindung dan pelayan masyarakat akan benar-benar dirasakan

“Semoga program ini akan memberi manfaat dan dapat meningkatkan jalinan silaturahmi antara POLRI dan masyarakat,” tuturnya

COMMENTS


Arsip Blog

Nama

KAMPAR,7,
ltr
item
redynews: Polda Riau melalui Biro SDM (Sumber Daya Manusia) kembali menggelar jum’at barokah yang lebih dikenal dengan nama JUMPE ROMANSA (Jumat Peduli Biro Sumber Daya Manusia) di wilayah hukum Polda Riau.
Polda Riau melalui Biro SDM (Sumber Daya Manusia) kembali menggelar jum’at barokah yang lebih dikenal dengan nama JUMPE ROMANSA (Jumat Peduli Biro Sumber Daya Manusia) di wilayah hukum Polda Riau.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi7CTXuXMdlmAbDVR1v_z4IqfIPuQG60ooc4hSm1km3WQLdOA6c4070WbZMoKTOlxn9tqXAnXij19ZNx48800ekxt72Og93kB_mBmCmeGRtvYY13d5Cc-hJ65wnK6g6UR4yEvYwauj3UWMtoL2BD8nnJLpQU1nZdksTg-GQemFcohnn7Kb85rlIAgxt/s320/IMG-20230520-WA0015.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi7CTXuXMdlmAbDVR1v_z4IqfIPuQG60ooc4hSm1km3WQLdOA6c4070WbZMoKTOlxn9tqXAnXij19ZNx48800ekxt72Og93kB_mBmCmeGRtvYY13d5Cc-hJ65wnK6g6UR4yEvYwauj3UWMtoL2BD8nnJLpQU1nZdksTg-GQemFcohnn7Kb85rlIAgxt/s72-c/IMG-20230520-WA0015.jpg
redynews
https://www.redynews.com/2023/05/polda-riau-melalui-biro-sdm-sumber-daya.html
https://www.redynews.com/
https://www.redynews.com/
https://www.redynews.com/2023/05/polda-riau-melalui-biro-sdm-sumber-daya.html
true
5640723038637754775
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy