Antisipasi balap liar, Kapolsek Tambang siagakan personil di playover pintu tol Sungai Pinang.

Redynews.com, TAMBANG- Jajaran Polsek Tambang kali ini melaksanakan patroli malam dan penjagaan di areal pintu masuk tol Sungai Pinang guna ...



Redynews.com, TAMBANG- Jajaran Polsek Tambang kali ini melaksanakan patroli malam dan penjagaan di areal pintu masuk tol Sungai Pinang guna antisipasi balap liar yang dilaksanakan oleh anak anak muda disaat malam minggu yaitu Sabtu (9/9/2023) sekira pukul 00.00 WIB. 

Kegiatan tersebut langsung dipimpin oleh Kapolsek Tambang AKP Marupa Sibarani SH., MH,  bersama personil Polsek Tambang. Adapun Kegiatan patroli pada malam hari dilaksanakan adalah guna menjaga keamanan dan ketertiban di tengah tengah masyarakat serta antisipasi balap liar. Terlebih dahulu Kapolsek memberikan arahan kepada seluruh Personil yang melaksanakan patroli guna mengetahui teknik dan cara bertindak dilapangan saat giat patroli dilaksanakan.

Kapolsek juga menyampaikan bahwa kegiatan patroli malam ini rutin dilakukan guna memberikan rasa nyaman kepada masyarakat khususnya pengguna jalan lintas Pekanbaru Bangkinang sekaligus guna menjaga Harkamtibmas di wilayah hukum Polsek Tambang " jelas Kapolsek. 

Hal - hal seperti inilah yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat dari pihak kepolisian guna memberikan rasa aman dan nyaman. Sebagaimana yang telah diamanahkan oleh undang undang  Kepolisian No 2 Tahun 2002 yang mempunyai tugas pokok sebagai pelindung, pelayan dan pengayom masyarakat tegad Kapolsek.

"Kapolsek Tambang Akp Marupa Sibarani SH., MH juga mengajak sekaligus menghimbau kepada seluruh lapisan masyarakat bahwa saat ini sedang berlangsung operasi zebra lancang kuning, untuk dihimbau kepada seluruh masyarakat agar selalu mematuhi peraturan lalu lintas dan utamakan keselamatan saat berkendaraan  "harap Marupa..

COMMENTS


Arsip Blog

Nama

KAMPAR,7,
ltr
item
redynews: Antisipasi balap liar, Kapolsek Tambang siagakan personil di playover pintu tol Sungai Pinang.
Antisipasi balap liar, Kapolsek Tambang siagakan personil di playover pintu tol Sungai Pinang.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjsxdGgZ3dtWvPB6hcgxyKMAF9EWKmhRsHPP23tRyvG8EeMCMHLSl_4kk1PZeI4P3ivB16uq__heG6cmZXI7HhwJ9wjMJ1Dg2hzdt_o81fOJgn4SnXfOKhqLhtF8JtWJRTHx76eSTI-SF3FRwjN1E2fjQt4ZJrqjlfA05vf_0HCT9jIMkJ1lZxzWAZYdYw/w640-h360/IMG-20230910-WA0010.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjsxdGgZ3dtWvPB6hcgxyKMAF9EWKmhRsHPP23tRyvG8EeMCMHLSl_4kk1PZeI4P3ivB16uq__heG6cmZXI7HhwJ9wjMJ1Dg2hzdt_o81fOJgn4SnXfOKhqLhtF8JtWJRTHx76eSTI-SF3FRwjN1E2fjQt4ZJrqjlfA05vf_0HCT9jIMkJ1lZxzWAZYdYw/s72-w640-c-h360/IMG-20230910-WA0010.jpg
redynews
https://www.redynews.com/2023/09/antisipasi-balap-liar-kapolsek-tambang.html
https://www.redynews.com/
https://www.redynews.com/
https://www.redynews.com/2023/09/antisipasi-balap-liar-kapolsek-tambang.html
true
5640723038637754775
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy