Perkiraan 500 Warga Nobar AFC ASIA CUP U-23 Qatar Di Taman Jalur: Bupati Kuansing Memberikan Kuis Berhadiah dan Makanan Minuman Gratis.

Redynews.com   Kuantan Singingi, Dalam rangka Nonton Bareng (Nobar) di Taman Jalur mendukung Timnas Indonesia menghadapi Korea Selatan di aj...


Redynews.com
 Kuantan Singingi, Dalam rangka Nonton Bareng (Nobar) di Taman Jalur mendukung Timnas Indonesia menghadapi Korea Selatan di ajang AFC ASIA CUP U-23 di Qatar, Jumat (26/4/24) pukul 00.30 WIB dinihari, acara Nonton Bareng dihadiri oleh Bupati Kuantan Singingi, Dr. H Suhardiman Amby, Sekda Kunsing dr. Fahdiansyah., SpOG serta OPD lainnya dan tak lupa juga lebih kurang 500 warga yang ikut berpartisipasi menonton Timnas Indonesia U23 di Taman Jalur Teluk Kuantan.

Hasil dari Nonton Bareng, Timnas U-23 Indonesia melanjutkan ukiran sejarah di Piala Asia U-23 2024, Dalam partisipasi pertamanya di turnamen kelompok usia 23 ini, Garuda Muda terbang semakin tinggi, Pasukan Shin Tae-yong lolos ke semifinal dengan menyingkirkan raksasa Asia, timnas U-23 Korea Selatan, secara dramatis dan membanggakan.

Kepastian ini didapatkan setelah skaut Garuda berhadapan dengan salah satu unggulan juara, Timnas Korea Selatan U-23 Di pertandingan ini, waktu normal berakhir dengan skor 2-2, Di babak tambahan waktu, tidak ada gol para permain yang berhasil mencetak gol. Alhasil pertandingan ini dilanjutkan ke babak adu penalti, Babak adu penalti ini juga berjalan sengit. Namun Indonesia berhasil menang dengan skor 10-11 dan memastikan diri lolos ke semifinal.

Sebelum mulainya acara Nonton Bareng AFC ASIA CUP U-23 Qatar, Panitia Hevi H Antoni serta Panitia lainnya dan Staff Kominfos menawarkan kepada warga yang hadir untuk menikmati atau mencicipi makanan dan minuman gratis yaitu Sate, Kofee, Teh Manis dan aneka doorprize.

"Untuk para warga yang hadir silakan mencicipi hidangan gratis yang kami sediakan, kami ada Sate, Kofee, Teh Manis dan aneka doorprize lainya," Ujarnya Hevi sambi bersuara dengan mengelilingi areal tempat Nonton Bareng. 

Diwaktu yang terpisa, dari pantauan awak media pada saat menjelang waktu 20 menit AFC ASIA CUP U-23 akan dimulai, Sekda Kunsing dr. Fahdiansyah., SpOG meberikan Kuis atau pertanyaan untuk warga yang hadir Nonton Bareng dengan hadiah berupa uang Rp 300.000.

"Saya akan beri Kuis untuk penonton, barang siapa yang dapat menjawab akan saya beri hadia 300.000," ujarnya Sekda Fahdiansyah sebelum acara Nonton Bareng dimulai.

Pertanyaan yang diberikan oleh Sekda Kuansing berhasil dijawab dan salah seorang warga sebagai penonton mendapatkan hadia 300.000,-

Pada saat nonton bareng AFC ASIA CUP U-23 Qatar ditaman jalur, pada saat babak awal selesai kejadian menarik terjadi dan mencuri perhatian masyarakat yang ikut menyaksikan pertandingan sepak bola kaki, dari pantauan awak media Bupati Kuantan Singingi Suhardiman Amby memberikan kuis dan memberikan candaan kepada masyarakat sehingga kedekatan Bupati Kuansing terlihat sangat jelas dan akrab.

Sebagaimana Bupati Kuantan Singingi Suhardiman Amby memberikan pertanyaan yang menarik kepada salah seorang warga yang dipilih oleh Panitia pelaksana, meskipun pertanyan itu tidak terjawab namun Hadia tetap dibagi dan tak lupa juga bupati Kuantan Singingi memberikan hadia kepada juru parkir yang sudah berumur Perkiraan 60 Tahun. 

Pada saat laga AFC ASIA CUP U-23 Qatar berlangsung, Bupati Kuantan Singingi Suhardiman Amby bersorak-sorak gembira sambil loncat dengan masyarakat yang ikut serta menyaksikan pertandingan.

"Gooollll....! Horeee...! Indonesia Bisa," Ujar Bupati Kuantan Singingi Suhardiman Amby dan Masyarakat yang menyaksikan pertandingan tersebut

Tidak itu saja, beberapa warga Andi, Yudi, Rando, Iyut dan Rafael menyampaikan kepada awak media, Nonton Bareng ini tidak akan terlupakan, ini sangat momen kebersamaan kedekatan Bupati dengan masyarakat. 

"Nonton bareng ini tidak bisa terlupakan, kami sangat berterimakasih kepada Bupati Kuantan Singingi dan serta Panitia Pelaksana yang sudah mempunyai ide seperti ini, hidangan Gratis disediakan kami cicipi bersama, apa lagi ada beberapa kuis yang diberikan dengan hadia berupa Uang dan Baju Kaos Putih berlogo Indonesia, ini sudah sangat luar biasa dan membuat hati kami senang, ibarat sudah memecahkan rekor nonton bareng sepak bola kaki bersama di Kuansing, karena libih kurang 500 warga yang ikut menyaksikan," Ujarnya beberapa warga ini.(Sugianto)

COMMENTS


Arsip Blog

Nama

KAMPAR,7,
ltr
item
redynews: Perkiraan 500 Warga Nobar AFC ASIA CUP U-23 Qatar Di Taman Jalur: Bupati Kuansing Memberikan Kuis Berhadiah dan Makanan Minuman Gratis.
Perkiraan 500 Warga Nobar AFC ASIA CUP U-23 Qatar Di Taman Jalur: Bupati Kuansing Memberikan Kuis Berhadiah dan Makanan Minuman Gratis.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhbFxBzmijeSMEGXG1VIB0AsSDr7rPB2JdlFRAt6Pw4zh95RUp6E2Jo8nsx389yDE_I0PD5zjtBm7OSGY082yiTqrGdDH19VXnw0zUl2DY6Tkq2ybEWendTMVTDywVIvUfZ15z_HpvEPQZWxwN-E17T20Vbs5KrIht_rhM7BuIOgKyJNI3nT6LL3fcxs1I/s320/IMG-20240426-WA0017.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhbFxBzmijeSMEGXG1VIB0AsSDr7rPB2JdlFRAt6Pw4zh95RUp6E2Jo8nsx389yDE_I0PD5zjtBm7OSGY082yiTqrGdDH19VXnw0zUl2DY6Tkq2ybEWendTMVTDywVIvUfZ15z_HpvEPQZWxwN-E17T20Vbs5KrIht_rhM7BuIOgKyJNI3nT6LL3fcxs1I/s72-c/IMG-20240426-WA0017.jpg
redynews
https://www.redynews.com/2024/04/perkiraan-500-warga-nobar-afc-asia-cup.html
https://www.redynews.com/
https://www.redynews.com/
https://www.redynews.com/2024/04/perkiraan-500-warga-nobar-afc-asia-cup.html
true
5640723038637754775
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy